Jenis Tes yang Diperiksa:

  • VDRL

Informasi Penting:

Persiapan : Tidak perlu persiapan khusus
Spesimen : Darah
Hasil : 3 - 4 jam

VDRL

Rp 30.000

Pemeriksaan penyaring adanya infeksi kuman Treponema pallidum penyebab penyakit Sifilis.

Deskripsi

VDRL adalah pemeriksaan adanya antibodi terhadap kuman Treponema pallidum. Pemeriksaan ini tidak spesifik, karena orang dengan antibodi anti cardiolipin dapat menyebabkan hasil pemeriksaan VDRL reaktif, tanpa orang itu pernah terinfeksi kuman Treponema pallidum.

Pada penderita APS (Anti Phospholipid Syndrome), yaitu suatu kelainan yang menyebabkan wanita hamil sering mengalami keguguran karena gangguan pada pembuluh darah plasenta (ari-ari), hasil pemeriksaan VDRL akan reaktif (positif), tanpa pernah terinfeksi kuman Treponema pallidum.

 

 

0341 368 399
atau
0813 3213 1771 (whatsapp, line)
Jam Operasional:
Senin - Jumat (07.00 - 20.00 WIB)
Sabtu (07.00 - 16.00)