Jenis Tes yang Diperiksa:

  • CA 19-9

Informasi Penting:

Persiapan : Tidak perlu persiapan khusus
Spesimen : Darah
Hasil : 1-2 hari

CA 19-9

Rp 377.000

Pemeriksaan untuk membantu menegakkan diagnosa adanya keganasan pada lambung, pankreas, atau usus, memantau perjalanan penyakitnya, dan mengevaluasi keberhasilan kemoterapi.

Deskripsi

Pemeriksaan CA 19-9 adalah pemeriksaan yang mengukur kadar Gastro Intestinal Cancer Antigen, yaitu suatu zat yang dihasilkan oleh sel-sel ganas alat pencernaan, seperti lambung, pankreas, usus halus, usus besar, dan rektum.

Tujuan dilakukannya pemeriksaan ini untuk memonitor adanya keganasan pada lambung, usus, dan pankreas, serta untuk memantau perjalanan penyakit serta keberhasilan kemoterapi.

Untuk meningkatkan sensitifitas dalam membantu menegakkan diagnosa keganasan lambung, pankreas, atau usus, pemeriksaan CA 19-9 dilakukan bersama dengan pemeriksaan CEA.

0341 368 399
atau
0813 3213 1771 (whatsapp, line)
Jam Operasional:
Senin - Jumat (07.00 - 20.00 WIB)
Sabtu (07.00 - 16.00)