Jenis Tes yang Diperiksa:

  • Anti HCV

Informasi Penting:

Persiapan : Tidak perlu persiapan khusus
Spesimen : Darah
Hasil : 1-2 hari

Anti HCV

Rp 285.000

Pemeriksaan untuk menentukan apakah seseorang pernah terinfeksi virus Hepatitis C atau tidak.

Deskripsi

Pemeriksaan Anti HCV adalah pemeriksaan untuk mengetahui apakah seseorang pernah terinfeksi virus Hepatitis C atau tidak. Antibodi ini tidak bersifat protektif.

Hepatitis C adalah penyakit keradangan hati yang bersifat kronis. Infeksi dapat terjadi, ditularkan melalui darah dan cairan tubuh kecuali keringat dan air mata.  Sebagian dari kasus Hepatitis C  akan berlanjut menjadi Cirrhosis Hepatis atau bahkan Hepatoma (kanker liver). Saat ini sudah terdapat obat untuk Hepatitis C. Penentuan terapi Hepatitis C berdasarkan jenis virus Hepatitis C nya (subtipe). Keberhasilan terapi dilihat dari jumlah HCV RNA nya.

0341 368 399
atau
0813 3213 1771 (whatsapp, line)
Jam Operasional:
Senin - Jumat (07.00 - 20.00 WIB)
Sabtu (07.00 - 16.00)